Mungkin masih ada yang bertanya, terutama bagi para blogger pemula atau bagi yang hanya iseng ingin mengetahui dunia blogger itu kayak gimana. Kali ini Penulis ingin membagi catatan kecil tentang bagaimana cara untuk menambahkan widget/gadget pihak ketiga kedalam Blogger.
Caranya tidaklah sulit jikalau hanya menambahkan saja, jikalau untuk urusan memodifikasi widget code yang telah kita dapatkan itulah mungkin perlu kemampuan lebih cermat.
Oke..., disini kita akan diperkenalkan pada Widget Organizer (seperti itulah Penulis bisa meng-istilahkannya) yaitu HTML/Javascript panel. Bagaimana cara memasang widget pihak ketiga pada Blogger menggunakan HTML/Javascript Panel ini, beginilah caranya:
1. Pertama kali pembaca harus login terlebih dahulu menggunakan akun masing-masing agar bisa masuk kedalam ruang kustomisasi blogger.
2. Setelah masuk, klik menu Design/Desain dibagian pojok kanan atas. (Lihat Image 1 dibawah)
3. Maka akan muncul TataLetak/Layouts (lihat Image 2), dibagian ini pilihlah Tambahkan Gadget yang akan mengarah pada sebuah jendela popup yang akan muncul.
4. Dijendela Popup, gulir hingga menemukan HTML/Javascript, pilihlah opsi ini hingga jendela Popup itu akan tergantikan dengan sebuah Popup Editor untuk memasukkan code dari widget pihak ketiga.
5. Nah dibagian inilah (Image 4 dibawah) kita bisa mengetikkan/mempaste code dari widget yang telah kita dapatkan sebelumnya, mungkin dari situs resmi widget pihak ketiga yang akan kita gunakan. Dibagian ini pula kita bisa memodifikasi code tersebut agar sesuai dengan yang kita harapkan, tentunya akan memerlukan kecermatan yang cukup tinggi untuk melakukannya. Mungkin bagi para master bagian ini hanya seujung kuku mereka saja, tapi tidak bagi kita yang pemula.
6. Jangan lupa tekan tombol Simpan dan Terapkan Ke Blog untuk menyimpan perubahan. Bisa pula kita gunakan opsi Pratinjau/Preview untuk melihat perubahan yang akan terjadi jika kita belum mau menekan opsi tombol Terapkan Ke Blog. Hehe...
Demikian tutorial yang sangat sederhana ini dan ada satu hal dari Penulis yaitu
"Selalu akan ada orang yang belum tau pada hal-hal yang kita ketahui walaupun itu ilmu yang sangat sederhana sekalipun"
Jadi ilmu walau sangat sederhana tetaplah sebuah ilmu yang musti disebarluaskan agar orang-orang yang belum mengetahuinya menjadi tau akan hal itu untuk dipergunakan sebaik-baiknya. #Sok menggurui ya...?, hahahaha....
Thanks sudah berkunjung.
Caranya tidaklah sulit jikalau hanya menambahkan saja, jikalau untuk urusan memodifikasi widget code yang telah kita dapatkan itulah mungkin perlu kemampuan lebih cermat.
Oke..., disini kita akan diperkenalkan pada Widget Organizer (seperti itulah Penulis bisa meng-istilahkannya) yaitu HTML/Javascript panel. Bagaimana cara memasang widget pihak ketiga pada Blogger menggunakan HTML/Javascript Panel ini, beginilah caranya:
1. Pertama kali pembaca harus login terlebih dahulu menggunakan akun masing-masing agar bisa masuk kedalam ruang kustomisasi blogger.
2. Setelah masuk, klik menu Design/Desain dibagian pojok kanan atas. (Lihat Image 1 dibawah)
Image 1: Navbar |
3. Maka akan muncul TataLetak/Layouts (lihat Image 2), dibagian ini pilihlah Tambahkan Gadget yang akan mengarah pada sebuah jendela popup yang akan muncul.
Image 2: Layout Option |
4. Dijendela Popup, gulir hingga menemukan HTML/Javascript, pilihlah opsi ini hingga jendela Popup itu akan tergantikan dengan sebuah Popup Editor untuk memasukkan code dari widget pihak ketiga.
Image 3: Gadget Library |
5. Nah dibagian inilah (Image 4 dibawah) kita bisa mengetikkan/mempaste code dari widget yang telah kita dapatkan sebelumnya, mungkin dari situs resmi widget pihak ketiga yang akan kita gunakan. Dibagian ini pula kita bisa memodifikasi code tersebut agar sesuai dengan yang kita harapkan, tentunya akan memerlukan kecermatan yang cukup tinggi untuk melakukannya. Mungkin bagi para master bagian ini hanya seujung kuku mereka saja, tapi tidak bagi kita yang pemula.
Image 4: HTML/Javascript Configuration |
6. Jangan lupa tekan tombol Simpan dan Terapkan Ke Blog untuk menyimpan perubahan. Bisa pula kita gunakan opsi Pratinjau/Preview untuk melihat perubahan yang akan terjadi jika kita belum mau menekan opsi tombol Terapkan Ke Blog. Hehe...
Demikian tutorial yang sangat sederhana ini dan ada satu hal dari Penulis yaitu
"Selalu akan ada orang yang belum tau pada hal-hal yang kita ketahui walaupun itu ilmu yang sangat sederhana sekalipun"
Jadi ilmu walau sangat sederhana tetaplah sebuah ilmu yang musti disebarluaskan agar orang-orang yang belum mengetahuinya menjadi tau akan hal itu untuk dipergunakan sebaik-baiknya. #Sok menggurui ya...?, hahahaha....
Thanks sudah berkunjung.
4 komentar
Click here for komentar"Selalu akan ada orang yang belum tau pada hal-hal yang kita ketahui walaupun itu ilmu yang sangat sederhana sekalipun"
ReplyJadi ilmu walau sangat sederhana tetaplah sebuah ilmu yang musti disebarluaskan agar orang-orang yang belum mengetahuinya menjadi tau akan hal itu untuk dipergunakan sebaik-baiknya. " kata yg bijak mas. (y)
@Muhaimin Stie, thanks apresiasinya
Replythanks Gan
ReplySampaikanlah walau hanya satu ayat min.Terima kasih ilmunya semoga berkah.amiin
ReplyConversion Conversion Emoticon Emoticon